Sekretaris Jenderal Pendis Kemenag Hadir pada Pelaksanaan CBT SNPDB MAN 3 – PK Kota Makassar

HumasM3M – Sekretaris Jenderal Pendis Kemenag, M. Arskal Salim, pantau Hari Kedua Pelaksanaan CBT Jalur Tes SNPDB Tahun Pelajaran 2025/2026. Berlangsung di Gedung Lab. Keagamaan MAN 3 – PK Kota Makassar pada hari Ahad, 23 Februari 2025. Ditemani oleh Kepala MAN IC Gowa, Burhanuddin. Setelah memantau di MAN 3 PK Kota Makassar, Sekretaris Jenderal Pendis melanjutkan perjalanan ke MAN IC Gowa dengan tujuan yang sama yaitu memantau pelaksanaan SNPDB.

Tulisan Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *