HumasM3M – A. Ahla Naylah, siswi kelas XI PK 1 MAN 3 Kota Makassar kembali meraih prestasi pada tingkat Nasional. Kali ini prestasi yang diraih yaitu Juara 4 dan masuk 10 Terbaik pada Olimpiade Nahwu Shorof Predikat Mumtaz Season 2 untuk pelajar / santri yang diselenggarakan oleh Santria Pedia secara daring, Ahad, 13 April 2025. Sebanyak […]
Tag: MAN 3 KOTA MAKASSAR
Tes Wawancara Jalur Prestasi PPDBM Tahun Pelajaran 2025/2026 Berjalan Lancar
HumasM3M – Penerimaan Peserta Didik Baru Madrasah atau yang disingkat dengan PPDBM Tahun Pelajaran 2025/2026 resmi dibuka sejak 7 April untuk jalur Prestasi yang dimana telah memasuki tahap tes wawancara dan Baca Tulis Al-Qur’an (BTQ). Di MAN 3 Kota Makassar Tes Wawancara dan BTQ PPDBM berlangsung pada Senin, 14 April 2025 yang dilaksanakan di dalam […]
H. Irman Tinjau Langsung CBT SNPDB di MAN 3 – PK Kota Makassar
HumasM3M – Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Makassar, H. Irman, melakukan peninjauan langsung pelaksanaan computer based test (CBT) Jalur Tes Seleksi Nasional Peserta Didik Baru (SNPDB) MAN PK Tahun Pelajaran 2025/2026, Sabtu, 22 Februari 2025 . Didampingi oleh Plt. Kepala MAN 3 Kota Makassar, Irham Said, memantau para peserta yang melakaukan tes di lab. komputer. memastikan […]
Tes Wawancara Jalur Prestasi MAN 3 – PK Kota Makassar
HumasM3M – Sebanyak 30 peserta Seleksi Nasional Peserta Didik Baru (SNPDB) Tahun Pelajaran 2025/2026 memenuhi pekarangan Laboratorium Keagamaan MAN 3 – PK Kota Makassar. Mereka adalah peserta SNPDB yang mendaftar melalui jalur prestasi. Tujuan para peserta tersebut bukan lain yaitu mengikuti tes wawancara yang telah dijadwalkan oleh pusat dan telah diumumkan pada grub whatsapp peserta SNPDB. […]
Ke Tingkat Nasional, Siswa MAN 3 Kota Makassar Raih Juara Harapan 1
HumasM3M – Muhammad Nur Fauzan dan Ahmad Al-Muqtadier, siswa MAN 3 Kota Makassar yang beberapa waktu lalu berhasil meraih juara 1 pada Peneliti Belia tingkat provinsi, kini kembali mengharumkan nama madrasahnya di Tingkat Nasional dengan lomba yang sama. Lomba tersebut berlangsung pada tanggal 5 Desember 2024 di Univeristas Nusantara, Tangerang, Banten. Diselenggarakan oleh Center for […]
Ngobrolin Iklim Bareng GREEN YOUTH MOVEMENT “Mengenal dan Menghadapi Perubahan Iklim dari Sekolah”
HumasM3M – OSIM MAN 3 Kota Makassar melaksanakan kegiatan ngobrolin iklim bareng Green Youth Movement dengan tema “Mengenal dan Menghadapi Perubahan Iklim dari Sekolah”. Kegiatan ini berlangsung di Ruangan Aula MAN 3 Kota Makassar pada hari Selasa, 3 Desember 2024 dan dihadiri oleh beberapa siswa-siswi MAN 3 Kota Makassar yang terpilih. Kegiatan ini merupakan salah […]
Pelepasan Mahasiswa PPL Universitas Islam Makassar Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam
HumasM3M – Universitas Islam Makassar menarik sebanyak 12 mahasiswa Pendidikan Agama Islam yang telah melaksanakan kegiatan Prakter Pengalaman Lapangan (PPL) di MAN 3 Kota Makassar selama 1 bulan yang dimulai sejak 31 Oktober 2024. Penarikan ini berlangsung di Gedung Aula MAN 3 Kota Makassar. Selama melaksanakan kegiatan PPL di MAN 3 Kota Makassar, mahasiswa UIM […]
MAN 3 Kota Makassar Hadiri Apel Hari Santri 2024 di Lapangan Karebosi
HumasM3M- Memperingati Hari Santri 2024 yang jatuh pada tanggal 22 Oktober 2024, Kementerian Agama Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan mengadakan apel Hari Santri 2024 di lapangan Karebosi pada Hari Selasa, 22 Oktober 2024. Adapun tema yang diangkat pada hari Santri 2024 kali ini yaitu “Menyambung Juang Mencapai Masa Depan”. MAN 3 Kota Makassar, sebagai salah satu […]
Penarikan Mahasiswa PPL STAI Al-Furqan Fakultas Pendidikan Agama Islam Jurusan Tarbiyah
HumasM3M – Penarikan Kembali Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al – Furqan Fakultas Pendidikan Agama Islam Jurusan Tarbiyah oleh dosen pembimbing, Muhsin, setelah 2 bulan mejalankan praktek pengalaman lapangan (PPL) di MAN 3 Kota Makassar yang berlangsung di Gedung Auditorium MAN 3 Kota Makassar, Kamis, 17 Oktober 2024. Sebanyak 9 mahasiswa ditarik kembali ke […]
Peserta Didik MAN 3 Kota Makassar Berhasil Ke Tingkat Nasional Setelah Meraih Juara 1 & Juara 2 Pada Olimpiade Bahasa Arab (OBA-7)
HumasM3M – MAN 3 Kota Makassar mengirim 2 peserta didiknya ke Tingkat Nasional pada Olimpiade Bahasa Arab (OBA-7) setelah berhasil meraih juara 1 dan juara 2 pada Olimpiade Bahasa Arab Tingkat Provinsi yang berlangsung pada hari Sabtu, 5 Oktober 2024 di SMK Negeri 4 Kota Makassar oleh Forum MGMP Bahasa Arab Indonesia . Dari 3 peserta […]
H. Muhammad Tonang Gunting Pita Peresmian Gedung RKB Dirangkaikan Maulid Nabi Muhammad SAW. di MAN 3 Kota Makassar
HumasM3M – MAN 3 Kota Makassar menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW sekaligus peresmian Ruang Kelas Baru (RKB) pada hari Kamis, 26 September 2024. Acara ini berlangsung di Lapangan MAN 3 dengan dihadiri oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenag Provinsi Sulawesi Selatan, H. Muhammad Tonang, dan Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Makassar, H. Irman. Turut hadir dalam […]
Siswa MAN 3 Kota Makassar Masuk 100 Besar pada IMMB 2024 Tahap I
HumasM3M – Nurul Auliyah AR, siswa kelas XI dari MAN 3 Kota Makassar, telah berhasil lolos ke tahap I dalam ajang Inisiator Muda Moderasi Beragama (IMMB) Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama Republik Indonesia. Keberhasilan ini merupakan pencapaian yang membanggakan bagi MAN 3 Kota Makassar. Inisiator Muda Moderasi Beragama (IMMB) adalah program tahunan yang […]