Humas M3M. H. Ali Yafid Plt. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Selatan memantau langsung pelaksanaan Asesmen Madrasah (AM) Tahun Pelajaran 2023 – 2024 di MAN 3 Kota Makassar Kamis (21/3/2024), Kunjungan Ali Yafid di MAN 3 kota Makassar yang berlokasi di perbatasan Makassar Maros ini bermaksud untuk memastikan Asesmen Madrasah ini berjalan lancar […]
Berita
KABID PENMAD Pantau Langsung Pelaksanaan CBT dan Tes Wawancara SNPDB MAN PK
HumasM3M. Pelaksanaan CBT dan Tes Wawancara jalur tes dipantau langsung oleh Kepala Bidang Pendidikan Madrasah Prov. Sulawesi Selatan, H. M. Tonang pada hari Sabtu, 2 Maret 2024 di Lab. MAN Program Keagamaan MAN 3 Kota Makassar. CBT dan Tes Wawancara merupakan salah satu syarat yang wajib diikuti oleh seluruh peserta yang mendaftar pada SNPDB 2024 […]
Kertas Seni MAN 3 Kota Makassar Raih Juara Pada Kompetisi Tingkat Provinsi
Humas M3M. Salah satu ekstrakurikuler MAN 3 Kota Makassar, Kertas Seni mengikuti kompetisi yang diselenggarakan oleh HESFAI UNISMUH Makassar dan berhasil meraih Juara 2 pada kategori Cipta dan Baca Puisi. Kompetisi FESTIVAL OF WONDERLAND dengan Tema “Melestarikan Budaya Memupuk Masa Depan” merupakan kompetisi tingkat Provinsi Sulawesi Selatan yang berlangsung pada tanggal 27-28 Februari 2024. Adalah […]
Workshop IKM dengan Tema “Pembelajaran Bermakna Dalam Arung Digitalisasi” di MAN 3 Kota Makassar
Humas M3M. Digitalisasi merupakan program yang menjadi prioritas bagi pemerintah dalam beberapa tahun terakhir, seluruh Madrasah tak terkecuali MAN 3 Kota Makassar yang mulai bertransformadi ke arah digitalisasi dalam proses pembelajaran sehari – hari. Bentuk komitmen dalam mewujudkan Madrasah Digital, maka MAN 3 Kota Makassar melaksanakan kegiatan Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka dengan tema “Pembelajaran Bermakna […]
Silaturrahmi dan Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan Bersama Ketua Komisi VIII DPR RI di MAN 3 Kota Makassar
HumasM3M. Kembali hadir di MAN 3 Kota Makassar, Ketua Komisi VIII DPR RI, H. Ashabul Kahfi datang untuk ber-Silaturrahmi dan Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan. Diselenggarakan pada hari Senin, 22 Januari 2024 di Aula MAN 3 Kota Makassar. Turut hadir Kepala Kantor Kemenag kota Makassar, H. Irman, Suedi, H. Abdul Rafiq selaku Kasubag TU, Kepala MTsN […]
PMR WIRA 242 MAN 3 Kota Makassar Kembali Adakan Kegiatan Donor Darah
HumasM3M. Palang Merah Remaja WIRA 242 MAN 3 Kota Makassar kembali melaksanakan kegiatan donor darah di Aula MAN 3 Kota Makassar. Kegiatan ini menjadi salah satu program kerja bagi Ekstrakurikuler PMR WIRA 242 dan bertujuan untuk menumbuhkan rasa peduli dan menolong kepada sesama. Kegiatan donor darah kali ini bertema “Donate Your Blood To Save a […]
MAN 3 Kota Makassar Menghadiri Rapat Kantor Kemenag Kota Makassar
HumasM3M. MAN 3 Kota Makassar menghadiri rapat koordinasi dan evaluasi serta penandatangan Perjanjian Kerja (Perkin) di Aula Kantor Kementerian Agama Kota Makassar. Rapat ini diselenggarakan pada Kamis, 18 Januari 2024 yang diselenggarakan oleh Kantor Kementerian Agama Kota Makassar. Irham Said selaku Plt. Kepala MAN 3 hadir dalam rapat tersebut. Turut hadir Kepala Kantor Kemenag Kota […]
Plt. Kepala MAN 3 Kota Makassar Menghadiri Undangan Kementerian Agama di Asrama Haji
Humas M3M. Plt. Kepala beserta jajaran wakamad dan guru-guru MAN 3 Kota Makassar menghadiri undangan kegiatan silaturrahmi dan Pembinaan ASN oleh Kementerian Agama, Yaqut Cholil Qoumas. Kegiatan ini dilaksanakan pada Aula Arafah UPT Asrama Haji Makassar di Jalan Asrama Haji No. 69, Kota Makassar. (15/1). Dalam arahannya Gusmen menyampaikan bahwa terdapat 3 kriteria utama untuk […]
MAN 3 Kota Makassar Menyambut Kunjungan Inspektorat Jenderal Kementerian Agama Republik Indonesia
Humas M3M. MAN 3 Kota Makassar mendapat kunjungan dari Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Agama Republik Indonesia, Faisal Ali Hasyim. Plt. Kepala ditemani jajaran Wakamad serta KAUR TU, dan guru-guru MAN 3 Kota Makassar menyambut kedatangan tim Itjen Kementeria Agama RI di Gedung Auditorium MAN 3 Kota Makassar (17/1). Bersama dengan Plt. KaKanWil Kementerian Agama Provinsi […]
MAN 3 Kota Makassar Mengikuti Apel Hari Amal Bhakti Kementerian Agama ke 78
HumasM3M. Rabu, 3 Januari 2024 bertepatan dengan Hari Amal Bhakti Kementerian Agama yang ke 78 tahun. Seluruh instansi dibawah naungan Kementerian Agama melaksanakan Apel di tiap Wilayah seluruh Indonesia. Tidak terkecuali Kementerian Agama Kota Makassar. Apel kali ini berlangsung mulai pukul 08.00 WITA yang berlokasi di Asrama Haji, Sudiang. Guru dan staf MAN 3 Kota […]
Siswa – Siswi MAN 3 Kota Makassar Raih Sejumlah Prestasi pada TSARTION 2023
HumasM3M. Siswa-siswi MAN 3 Kota Makassar yang tergabung dalam ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) – PMI WIRA 242 kembali meraih prestasi walaupun sebagian warga MAN 3 sedang menikmati masa liburan. Prestasi kali ini datang dari kompetisi TSARTION 2023 (Tsanawiyah One Red Cross Competition) yang diselenggarakan oleh PMR-PMI Madya Unit 317 MTsN 01 Makassar tingkat SMP […]
Tim Futsal MAN 3 Kota Makassar Raih Juara 2 Pada Trofeo Futsal MAN Series
Humas M3M. Siswa – siswa yang tergabung dalam ekstrakurikuler Olahraga di bidang futsal berhasil meraih prestasi pada Trofeo MAN Series yang yang diadakan oleh MAN 1 Kendari. Turnamen ini diselenggarakan pada hari Jum’at, 15 Desember 2023 di Kota Makassar yang di Panitiai oleh MAN 1 Kendari. MAN 3 mendapatkan Juara 2 pada turnamet tersebut. “Kami […]